Selasa

cara membuat tulisan superscript dan subscript di posting blogger

hai teman-teman pada kesempatan kali ini saya akan share mengenai cara membuat tulisan subscript di blogger. bagi teman-teman yang tidak tau apa itu subscript dan superscript saya akan jelaskan sedikit mengenai itu.
- subscript adalah tulisan yang berukuran kecil yang letaknya sedikit dibawah tulisan normal
- superscript adalah tulisan yang berukuran kecil yang letaknya sedikit diatas tulisan normal
nah sekarang
sudah ngertikan apa itu subscript dan superscript jadi sekarang kita langsung ke TKP.

- Subscript : untuk membuat tulisan yang anda inginkan menjadi tulisan subscript caranya gampang anda tinggal menambahkan tag <sub> </sub> pada tulisan yang ingin dijadikan subscript pada edit HTML
contoh :
1. tulisan<sub>subscript</sub>
     maka akan menjadi seperti ini :  tulisansubscript

2. A<sub>B</sub>
    maka akan menjadi seperti ini : AB

- superscript : untuk membuat tulisan yang anda inginkan menjadi tulisan superscript caranya gamapang anda tinggal menambahkan tag <sup></sup> pada tulisan yang ingin dijadikan superscript pada edit HTML
contoh :
1. 2X<sup>2</sup> + 5Y<sup>3</sup> +3
    maka hasilnya akan seperti ini : 2X2 + 5Y3 + 3  

2. A<sup>2</sup> + B<sup>2</sup>
    maka hasilnya akan seperti ini : A2 + B2 

saya rasa cukup sekian untuk posting kali ini akhir kata dari saya

"SEMOGA BERMANFAAT"  


Terima Kasih Telah Mampir Di Blog sederhana Ini. Jangan lupa klik satu iklan yang terdapat diblog ini untuk mendukung kami :).

Pembaca yang baik adalah yang meninggalkan jejak.
EmoticonEmoticon