VRP with Pickup and Delivery (VRPPD) merupakan perluasan dari masalah vehicle routing problem (VRP) di mana kendaraan tidak hanya mengirimkan barang kepada pelanggan, tetapi juga mengambil/mengangkut beberapa barang di lokasi pelanggan. Karenanya, pada permasalahan dasar VRPPD, setiap pelanggan i memiliki sejumlah tertentu barang yang akan dikirimkan ke pelanggan tersebut (di) dan sejumlah tertentu barang yang akan diangkut ke depot (pi).
Pada setiap pelanggan, pengiriman dilakukan sebelum pengambilan. Dengan demikian, jumlah muatan kendaraan sebelum sampai di pelanggan i didefinisikan sebagai jumlah muatan awal kendaraan dikurangi dengan jumlah barang yang telah dikirimkan ditambahkan dengan jumlah barang yang telah diangkut. VRPPD dapat diklasifikasikan menjadi tiga kategori utama (Zachariadis et al., 2009), yaitu :
- With backhaul (VRPB)
- Simultaneous Delivery and Pickup (SDP)
- Mixed pickups and deliveries (VRPMPD)
- Setiap rute mengunjungi depot
- Setiap pelanggan dikunjungi oleh tepat satu rute
- Jumlah muatan kendaraan suatu rute tidak bernilai negatif dan tidak melebihi kapasitas kendaraan
- Untuk setiap pelanggan i, pelanggan Pi, harus dilayani sebelum agen i, pada rute yang sama
- Untuk setiap pelanggan i, pelanggan Di, harus dilayani setelah agen i, pada rute yang sama.
"Semoga Bermanfaat
Terima Kasih Telah Mampir Di Blog sederhana Ini. Jangan lupa klik satu iklan yang terdapat diblog ini untuk mendukung kami :).
Pembaca yang baik adalah yang meninggalkan jejak.
EmoticonEmoticon